Sambut Hari Peduli Sampah Nasional, PT Karabha Digdaya Berikan Mesin Penghancur Sampah Organik di Kelurahan Cimpaeun
Depok, – PT Karabha Digdaya memberikan bantuan mesin penghancur sampah organik untuk mendukung pengelola sampah di Kelurahan Cimpaeun, Kecamatan Tapos. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) pada 21 Februari 2025. Sampah masih menjadi masalah besar di Kota Depok. Berdasarkan data dari Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok tahun […]