Lampaui Target di 2021, Dirjen Kekayaan Negara Beri Arahan PT Karabha Digdaya Agar Siap Hadapi Endemi
Jakarta – Direktur Jenderal Kekayaan Negara (Dirjen KN) Kementerian Keuangan Republik Indonesia, Rionald Silaban, memberikan arahan kepada jajaran Direksi PT Karabha Digdaya (PT KD) agar perusahaan yang 100% sahamnya dimiliki Kementerian Keuangan bersiap menghadapi tren perubahan dari pandemi Covid-19 menjadi endemi. Hal ini disampaikan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahun Buku 2021, yang berlangsung […]